Prestasi dan Kebanggaan: Wisuda Gemilang Fakultas Peternakan Universitas Mataram
Admin2024-04-23T12:27:57+08:00Universitas Mataram kembali menorehkan catatan gemilang dalam dunia pendidikan dengan suksesnya acara wisuda periode April 2024 yang digelar pada tanggal 22 - 23 April. Memasuki Auditorium M. Yusuf Abubakar UNRAM, kesan kebanggaan dan kebahagiaan menyelimuti